Kamus Raynanda

Selasa, 03 Februari 2015

Gitar buntung Rhoma Irama (Steinberger)

Steinberger adalah produsen gitar asal Amerika yang bermarkas di Newburgh , New York , namun permintaan yang selalu melampaui pasokan dan perusahaan itu akhirnya dijual ke Gibson pada tahun 1987, namun Gibson tetap mempertahankan nama dagang Steinberger. Dan Gitar GM4S ini adalah salah satu produknya dalam kategori M series.

Gitar seri M ini dirancang oleh Mike Rutherford , gitaris Genesis , dengan luthier asal Inggris Roger Giffin. Gitar Steinberger GM4S ini diperkenakan pertamakali pada pertengahan tahun 80-an. Sempat menghilang beberapa tahun dari line up katalog, pada tahun 2002 Gibson merilis kembali gitar ini.

Berikut Spesifikasi Gitar Steinberger GM4S:

Steinberger GM4S



  • Neck:  Bolt-on composite neck with white dot inlays.  Neck is straight & truss rod is in perfect working condition.  1 5/8″ nut width; 25 1/2″ scale length.
  • Fret: 24 frets in great shape with no wear
  • Body:  Contoured, solid alder body.
  • Bridge : Steinberger Pat Pend tremolo bridge with adjustable saddles.
  • Guitar weigh: 7lbs 9.5oz.
  • Pickups:  EMG active pickups – two single coils & one humbucker.
  • Control: Master volume & tone controls with black knurled knobs; 5-way selector switch.
  • Playability / Sound:  Nice, low action – plays like a brand new guitar!  Rich, dynamic tones with great sustain!
  • Case: Original hardshell case included.




SUMBER : Google

Tidak ada komentar:

Posting Komentar